Jumat, 25 Januari 2013

Kelebihan dan Kekurangan Koperasi di Indonesia


Secara umum koperasi merupakan badan usaha yang melandaskan kegiatannya berdasarkan prinsip koperasi sekaligus sebagai gerakan ekonomi rakyat yang berdasarkan asas kekeluargaan. Koperasi sekarang sudah tidak asing di telinga masyarakat Indonesia, sudah cukup banyak jenis-jenis koperasi yang berdiri di Indonesia. Baik koperasi simpan pinjam, koperasi konsumsi, koperasi produksi, dan lain sebagainya. Seiring berjalannya waktu, koperasi di Indonesiapun semakin berkembang. Dari yang dulu bisa dihitung menggunakan jari, sekarang sudah menjamur di berbagai daerah di Indonesia. Karena banyak anggota koperasi yang mencapai taraf sejahtera, karena memang itulah tujuan utama dari koperasi yakni mensejahterakan anggotanya. Berikut adalah beberapa kelebihan dan kekurangan dalam koperasi di Indonesia.

Hal-hal yang menjadi kelebihan koperasi di Indonesia adalah:

  •        Bersifat terbuka dan sukarela.
  •          Besarnya simpanan pokok dan simpanan wajib tidak memberatkan anggota.
  •          Setiap anggota memiliki hak suara yang sama, bukan berdasarkan besarnya modal
  •          Bertujuan meningkatkan kesejahteraan anggota dan bukan sematamata mencari keuntungan.

Hal-hal yang menjadi kelemahan koperasi di Indonesia adalah:

  •  ·   Koperasi sulit berkembang karena modal terbatas.
  •          Kurang cakapnya pengurus dalam mengelola koperasi.
  •          Pengurus kadang-kadang tidak jujur.
  •          Kurangnya kerja sama antara pengurus, pengawas dan anggotanya.
Sumber
http://spanjiw.blogspot.com/2011/12/kelebihan-dan-kelemahan-koperasi.html
e-book gunadarma

2 komentar:

  1. bener sob, kejujuran itu penting :D

    "Jangan lupa komen d blog gue y :mrgreen:"

    "Dan izin follow sob"

    BalasHapus